Kamis, 10 Maret 2016

Trik Mudah Membangun Sebuah Blog

Kadang kita sangat antusia jika kita mempunyai keinginan yang kita inginkan, terkadang apa daya kadang kemampuan tidak di imbangi dengan kemampuan yang kita miliki.

dalam dunia blogging, ini sangat mempengaruhi dalam jumlahnya posting dan banyaknya konten. kita kadang sulit dalam membuat postingan blog kita, binggung apa yang akan di posting.

kali ini mau coba share pengalaman pribadi seputar posting :

1. Usahakan buat blog dengan bahasan dan tema yang kita kuasai dan gemari, agar nantinya tidak akan sulit dalam membuat postingan

2. Sambil belajar lalu posting, pelajari dulu hal yang kalian ingin posting, sehingga jika nanti ada pengunjung yang menanyakan perihal postingan tersebut kalian bisa menjawabnya.

itu  aja menurut saya, silahkan jika ada yang ingin menambahkan,  bisa via komentar aja..

tetimakasih

Senin, 07 Maret 2016

Berbagi Postingan Terbaru di Media Sosial

Media sosial selain di gunakan untuk kita berinteraksi anatara kerabat dan keluarga juga bisa di gunakan sebagai media lainnya, seperti untuk berjualan dan berbagai kegiatan lainnya. di saat ini media sosial juga bisa kita gunakan sebagai ajang promosi untuk postingan-postingan terbaru dari blog kita, sebagai langkah awal kita untuk berbagi postingan terbaru kita secara real time

sudah banyak sekali blogger yang menggunakan media sosial sebagai media untuk berbagi postingan terbaru para blogger, dengan itu juga bisa menaiikan PV dari blog kita seiring dengan selalu meningkatnya penggunaan media sosial saat ini.

Kalian bisa share / berbagi setiap kalian posting di blog, ke grup atau ke timeline kalian sendiri atau bisa juga kalian share ke wall rekan-rekan kalian yang di rasa sangat berkaitan dengan postingan terbaru yang kalian buat.

Bisa lihat di bawah ini contohnya



Diberdayakan oleh Blogger.