Menambahkan sebuah link dalam posting artikel blog, tentu para blogger sudah tahu caranya karna blogger sendiri sudah mempunyai fitur untuk menambahkan link URL dengan mudah pada form penulisan artikelnya. Tapi ada banyak cara dalam membuat link URL untuk mempercantik dan menambah daya tarik agar reader blog berkenan membuka / menkliknya.
Salah satu cara yang bisa digunakan adalah membuat link berbentuk tombol atau button. Contohnya seperti ini :
<form action="http://www.facebook.com/pages/Scholovers-blogger/257118684424929" method="get" target="_blank">
<input name="q" type="submit" value="Like" />
</form>
Keterangan :
- Ganti http://tanganblogger.blogspot.com/p/daftar-isi.html dengan link URL tujuan
- Ganti Like dengan isi tulisan tombol yang diinginkan
Selamat Mencoba & Happy Blogging.
Berkomentarlah dengan sopan dan tidak menggunakan Link aktif. EmoticonEmoticon